[Review Anime] Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi
Written on: Abril 07, 2018
[Review Anime] Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi - Hi friends, I hope you are all in good healthanimeanimenews, In the article you are reading this time with the title [Review Anime] Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi, We have prepared this article well for you to read and take information in it. hopefully the contents of the post what we write you can understand. ok, happy reading.
Title : [Review Anime] Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi
link : [Review Anime] Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi
Anime adaptasi dari game dengan judul yang sama ini dikeluarkan oleh perusahaan "Gust" untuk Playstation 3 pada tanggal 27 juni 2013. Anime ini diproduksi oleh studio Gokumi yang belum lama melebarkan sayapnya di perindustrian anime sejak tahun 2010.
Judul : Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi
Tanggal Rilis : 10 April 2014
Episode : 12
Durasi : 24 Menit per Eps
Genre : Fantasy
Sumber Cerita : Game
Studio : Studio Gokumi
Sinopsis
Terdapat sebuah dunia yang mengalami banyak Kesenjaan (Dusk) dan perlahan hampir mencapai batasnya. Dalam dunia itu, di bagian barat terdapat sebuah bangsa yang makmur berkat penggunaan alkimia, bangsa itu disebut "Tanah Kesenjaan". Agar dapat bertahan hidup dari kedatangan "Akhir Senja" (Dusk End) di sana, orang-orang menemukan dan menciptakan kembali teknologi alkimia yang menghilang. Teknologi yang kembali ditemukan dari era masa lalu itu dikumpulkan di kota penelitian alkimia yang dikenal sebagai Pusat (Central), tempat di mana penelitian tentang cara menghentikan kemajuan senja. Kemudian ada seorang pahlawan pria muda yang meneliti alkimia di Pusat, pemuda itu bernama Logy. Dia telah mempelajari teknik alkimia terbaru di Pusat. Namun, akibat kekurangan tenaga kerja di sana, dia meminta tenaga kerja lebih untuk memanfaatkan kemampuannya. Lalu, ada seorang gadis yang tinggal di sebuah kota di perbatasan, nama gadis itu ialah Escha. Dalam membantu orang lain dengan pengetahuan alkimia yang dia punya, dia ditugaskan dalam Departemen Pembangunan. Logy bertemu dengan Escha saat dia ditugaskan ke Departeman Pembangunan. Mereka berdua berjanji untuk menggunakan alkimia mereka bersama-sama dan menyukseskan Departemen Pembagunan. Sebuah seni khayal yang bertujuan mengubah logam dasar menjadi emas, untuk menemukan panasea (obat yang mujarab dari berbagai penyakit/obat sakti), atau obat universal untuk penyakit, dan lain-lain. Yang membawanya ke dalam alkimia modern.
Jalan Cerita
Episode awal tidak terlalu bisa memberikan daya tarik lebih, dengan memperlihatkan bagaimana cara kerja alchemy terasa mudah dan gampang. Jika dibandingkan dengan FMA proses pembentukan alcheminya sangat berbeda sekali, baik dilihat dari bahan, syarat dan kondisi tertentu yang begitu complex. Dengan kata lain, Atelier Escha & Logy menyajikan tema yang sama dengan FMA, tapi dengan cara penyajian yang berbeda. Saya bisa merasakan adanya alur cerita yang ringan dan sederhana pada episode awal, ada rasa kenikmatan tersendiri. Walaupun cerita agak sedikit santai tapi pada akhir episode, terdapat beberapa misteri yang belum diungkap mengenai puing reruntuhan bangunan besar yang belum pernah dijamah oleh siapapun. Cukuplah memberikan pesan bagi penontonnya untuk tetap mengikuti anime yang satu ini.
Karakter
Kedua tokoh utamanya bernama Escha dan Logix. Keduanya adalah alkimia yang visualisasinya lucu dan tampan. Escha adalah cewek berusia 15 tahun yang berusaha meraih mimpinya. Ibunya yang juga seorang alkimia mengajarkan dasar dari alkimia kepada Escha, dan sebagian besar ilmu alkimia yang dia pelajari sendiri, walaupun masih belum banyak berpengalaman. Escha tokoh yang memiliki hati yang tulus, dan boleh dibilang ilmu alkimianya masih jauh dari kata sempurna. Tokoh utama protagonist kedua yaitu Logix Fiscario. Laki - laki berusia 18 tahun yang diutus oleh sekolahnya di pusat untuk tim khusus bagian pengembangan tempat di mana Escha bekerja dan karakter yang memiliki mimpi tinggi. Logix memiliki pedang alkimia, yang merupakan produk gabungan dari ilmu berpedang dan kimia. Sayangnya, dia tidak terlalu familiar dengan teknik alkimia kuno yang digunakan oleh Escha.
Art
Penggambarannya sangat bagus, mulai dari puing - puing reruntuhan sampai dengan pemandangan - pemandangan Fantasy lainnnya, sangat keren menurut saya. Tapi, yang paling saya suka adalah desain karakter ceweknya yang pada kawaii yang membuat semua karakter ceweknya pantas dijadikan waifu.
Ost
Pada bagian music dan sound, merupakan salah satu bagian terbaik dari Atelier Escha & Logy. mungkin karena langsung di ambil dari konten gamenya, saya merasa tema dan music memiliki nuansa harmoni yang sangat pas di telinga saya.
Overall
Jalan Cerita : 8 / 10
Karakter : 8.8 / 10
Art : 9.2 / 10
Ost : 9.5 / 10
Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi : 9 / 10
Tema yang diangkat dalam Atelier Escha & Logy: Alchemist of The Dusk Sky adalah persahabatan dan kepercayaan. Baik cerita pada permainan maupun animenya memiliki cerita yang mirip, namun dalam permainannya memungkinkan pemain untuk memilih di antara kedua karakter utama, Escha atau Logix.
You are now reading the article [Review Anime] Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi with link address https://animeanimenews.blogspot.com/2018/04/review-anime-escha-logy-no-atelier.html
Title : [Review Anime] Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi
link : [Review Anime] Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi
[Review Anime] Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi
Anime adaptasi dari game dengan judul yang sama ini dikeluarkan oleh perusahaan "Gust" untuk Playstation 3 pada tanggal 27 juni 2013. Anime ini diproduksi oleh studio Gokumi yang belum lama melebarkan sayapnya di perindustrian anime sejak tahun 2010.
Judul : Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi
Tanggal Rilis : 10 April 2014
Episode : 12
Durasi : 24 Menit per Eps
Genre : Fantasy
Sumber Cerita : Game
Studio : Studio Gokumi
Sinopsis
Terdapat sebuah dunia yang mengalami banyak Kesenjaan (Dusk) dan perlahan hampir mencapai batasnya. Dalam dunia itu, di bagian barat terdapat sebuah bangsa yang makmur berkat penggunaan alkimia, bangsa itu disebut "Tanah Kesenjaan". Agar dapat bertahan hidup dari kedatangan "Akhir Senja" (Dusk End) di sana, orang-orang menemukan dan menciptakan kembali teknologi alkimia yang menghilang. Teknologi yang kembali ditemukan dari era masa lalu itu dikumpulkan di kota penelitian alkimia yang dikenal sebagai Pusat (Central), tempat di mana penelitian tentang cara menghentikan kemajuan senja. Kemudian ada seorang pahlawan pria muda yang meneliti alkimia di Pusat, pemuda itu bernama Logy. Dia telah mempelajari teknik alkimia terbaru di Pusat. Namun, akibat kekurangan tenaga kerja di sana, dia meminta tenaga kerja lebih untuk memanfaatkan kemampuannya. Lalu, ada seorang gadis yang tinggal di sebuah kota di perbatasan, nama gadis itu ialah Escha. Dalam membantu orang lain dengan pengetahuan alkimia yang dia punya, dia ditugaskan dalam Departemen Pembangunan. Logy bertemu dengan Escha saat dia ditugaskan ke Departeman Pembangunan. Mereka berdua berjanji untuk menggunakan alkimia mereka bersama-sama dan menyukseskan Departemen Pembagunan. Sebuah seni khayal yang bertujuan mengubah logam dasar menjadi emas, untuk menemukan panasea (obat yang mujarab dari berbagai penyakit/obat sakti), atau obat universal untuk penyakit, dan lain-lain. Yang membawanya ke dalam alkimia modern.
Jalan Cerita
Episode awal tidak terlalu bisa memberikan daya tarik lebih, dengan memperlihatkan bagaimana cara kerja alchemy terasa mudah dan gampang. Jika dibandingkan dengan FMA proses pembentukan alcheminya sangat berbeda sekali, baik dilihat dari bahan, syarat dan kondisi tertentu yang begitu complex. Dengan kata lain, Atelier Escha & Logy menyajikan tema yang sama dengan FMA, tapi dengan cara penyajian yang berbeda. Saya bisa merasakan adanya alur cerita yang ringan dan sederhana pada episode awal, ada rasa kenikmatan tersendiri. Walaupun cerita agak sedikit santai tapi pada akhir episode, terdapat beberapa misteri yang belum diungkap mengenai puing reruntuhan bangunan besar yang belum pernah dijamah oleh siapapun. Cukuplah memberikan pesan bagi penontonnya untuk tetap mengikuti anime yang satu ini.
Karakter
Kedua tokoh utamanya bernama Escha dan Logix. Keduanya adalah alkimia yang visualisasinya lucu dan tampan. Escha adalah cewek berusia 15 tahun yang berusaha meraih mimpinya. Ibunya yang juga seorang alkimia mengajarkan dasar dari alkimia kepada Escha, dan sebagian besar ilmu alkimia yang dia pelajari sendiri, walaupun masih belum banyak berpengalaman. Escha tokoh yang memiliki hati yang tulus, dan boleh dibilang ilmu alkimianya masih jauh dari kata sempurna. Tokoh utama protagonist kedua yaitu Logix Fiscario. Laki - laki berusia 18 tahun yang diutus oleh sekolahnya di pusat untuk tim khusus bagian pengembangan tempat di mana Escha bekerja dan karakter yang memiliki mimpi tinggi. Logix memiliki pedang alkimia, yang merupakan produk gabungan dari ilmu berpedang dan kimia. Sayangnya, dia tidak terlalu familiar dengan teknik alkimia kuno yang digunakan oleh Escha.
Art
Penggambarannya sangat bagus, mulai dari puing - puing reruntuhan sampai dengan pemandangan - pemandangan Fantasy lainnnya, sangat keren menurut saya. Tapi, yang paling saya suka adalah desain karakter ceweknya yang pada kawaii yang membuat semua karakter ceweknya pantas dijadikan waifu.
Ost
Pada bagian music dan sound, merupakan salah satu bagian terbaik dari Atelier Escha & Logy. mungkin karena langsung di ambil dari konten gamenya, saya merasa tema dan music memiliki nuansa harmoni yang sangat pas di telinga saya.
Overall
Jalan Cerita : 8 / 10
Karakter : 8.8 / 10
Art : 9.2 / 10
Ost : 9.5 / 10
Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi : 9 / 10
Tema yang diangkat dalam Atelier Escha & Logy: Alchemist of The Dusk Sky adalah persahabatan dan kepercayaan. Baik cerita pada permainan maupun animenya memiliki cerita yang mirip, namun dalam permainannya memungkinkan pemain untuk memilih di antara kedua karakter utama, Escha atau Logix.
That's the article [Review Anime] Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi
That's it for the article [Review Anime] Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi this time, hopefully can be useful for all of you. okay, see you in another article post.
You are now reading the article [Review Anime] Escha & Logy no Atelier: Tasogare no Sora no Renkinjutsushi with link address https://animeanimenews.blogspot.com/2018/04/review-anime-escha-logy-no-atelier.html